TATA TERTIB PESERTA MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS) DALAM JARINGAN
Selasa, 13 Juli 2021 00:16 WIB
3201 |
-
TATA TERTIB
PESERTA MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS) DALAM JARINGAN
TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022
Peserta didik baru SMK Negeri 1 Makassar diwajibkan mengikuti tata tertib MPLS sebagai berikut :
- Mengetahui dan mentaati jadwal kegiatan MPLS yang akan dilaksanakan.
- Link Zoom Meeting: Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) 2021 Join Zoom Meeting
https://bit.ly/mplssmk1mks_2021
Meeting ID: 862 289 4579
Passcode: MPLSSMKN1
- Mempersiapkan diri 15 menit sebelum MPLS dimulai atau ditayangkan dan selama materi disampaikan kamera wajib dihidupkan
- Menggunakan pakaian seragam SMP sesuai dengan hari pelaksanaan MPLS.
- Bagi siswa perempuan yang tidak menggunakan hijab, dan berambut panjang lebih dari sebahu dijalin 2 sedangkan untuk yang laki-laki rambut pendek disisir rapi dan memakai kopiah dan bagi perempuan memakai hijab berwarna hitam.
- Mengunggah foto diri saat menyaksikan tayangan MPLS di instagram dengan menggunakan caption wajib pada poin 7 di bawah ini, kemudian mentag Instagram @smkn1makassar, serta instagram @osissmkn1makassar
- Caption wajib yang harus dicantumkan di media sosial (instagram) :
Selamat pagi
Perkenalkan nama saya ..........................
Saya adalah salah satu peserta didik baru di SMK Negeri 1 Makassar.
-----isi kesan kalian selama menyaksikan tayangan MPLS pada hari itu-----
Tagar wajib yang harus diisi :
Ingat tagar yang dibuat tanpa spasi!
#ReadyforMPLSmkn1 #ProudToBeApartOfSKAONE
- Format Nama bagi peserta didik yang mengikuti zoom : Nama_Kelas (Ochank_XAKL3)
- Mengikuti seluruh kegiatan sampai dengan selesai.
- Link Absensi MPLS
Komentar
×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Jadilah yang pertama berkomentar di sini